header

Rekomendasi 5 Café dekat UMM Malang, tempat Ngopi Nongkrong dan Nugas

Minggu 12-02-2023 / 16:54 WIB


Rekomendasi 5 Café dekat UMM Malang, tempat Ngopi Nongkrong dan Nugas

  1. Bukit Delight

Lokasi: Jalan Joyo Agung No.1, Tlogomas, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur.

Jam Operasional: Buka setiap Senin-Kamis dari pukul 16.00-23.00 dan Sabtu-Minggu dari pukul 14.00-23.00.


Bukit Delight berjarak hanya 14 menit atau 4,9 km dari Universitas Muhammadiyah Malang, bisa ditempuh dengan mudah menggunakan kendaraan pribadi.

Menjadi cafe outdoor yang romantis dan menyuguhkan menu yang lezat, Bukit Delight selalu ramai dikunjungi.

Dengan suasana yang nyaman dan udara sejuk khas Malang, Bukit Delight menjadi tempat yang sempurna untuk berkolega dan berbincang dengan teman-teman sekampus.

  1. Ruang Rindu Kopi


×

Lokasi : Jl. MT. Haryono No.17C, Dinoyo, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur.

Jam Operasional : Terbuka setiap hari mulai pukul 10.00 hingga tengah malam.

Ruang Rindu Kopi adalah salah satu tempat ngopi yang terletak dekat dengan Universitas Muhammadiyah Malang, hanya sekitar 12 menit (3,9 km) jika menggunakan kendaraan pribadi.

Berdasarkan informasi dari akun Instagram @ruangrindu.kopi, Ruang Rindu Kopi juga menyediakan makanan berat bagi pengunjungnya.

Jadi, tempat ini tidak hanya cocok untuk ngopi atau berkumpul, tapi juga memiliki menu makanan berat yang bisa dipesan saat lapar.

Lanjut …..

TAG: #malang
Sumber:

BERITA TERKAIT